Kamis, 25 April 2024 SELAMAT DATANG DI WEBSITE RESMI JARINGAN DOKUMENTASI DAN INFORMASI HUKUM KABUPATEN MAGELANG Kolom Pengunjung
DETAIL BERITA

SOSIALISASI P4GN PENCEGAHAN DAN PEMBERANTASAN PENYALAHGUNAAN DAN PEREDARAN GELAP NARKOTIKA

Kamis, 04 Februari 2021 | 746
Card image cap
SOSIALISASI P4GN PENCEGAHAN DAN PEMBERANTASAN PENYALAHGUNAAN DAN PEREDARAN GELAP NARKOTIKA

Kota Mungkid.-(4/2/2021) Dalam rangka menyebarluaskan informasi kepada masyarakat Kabupaten Magelang, BNN Kabupaten Magelang sedang gencar mensosialisasikan perihal P4GN (Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika). Hal ini dilakukan mengingat pentingnya meningkatkan kesadaran masyarakat untuk saling bahu membahu dalam memberantas dan mencegah penyebarluasan dan pengeradan gelap Narkotika. 

Bagi masyarakat Kabupaten Magelang, BNN (Badan Narkotika Nasional) Kabupaten Magelang akan selalu hadir memberikan berbagai macam informasi terkait P4GN melalui website dan sosial media. Berikut url website dan sosial media dari BNN Kabupaten Magelang:

Website    : https://magelangkab.bnn.go.id
Instagram : infobnn_kab_magelang
Twitter      : BADAN NARKOTIKA NASIONAL KABUPATEN MAGELANG
Facebook  : Portal BNN Mgl
Youtube    : Channel BNNK Magelang

Jangan lupa ikuti informasi terkait Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Narkoba melalui akun-akun di atas ya, Warga Kabupaten Magelang!

CARI DOKUMEN HUKUM



ALAMAT KANTOR

JDIH Kabupaten Magelang
Jl. Soekarno Hatta No. 59 Kota Mungkid
Kabupaten Magelang Jawa Tengah Indonesia
Kode Pos: 56511
Telepon: (0293) 788181 | Fax: (0293) 788122

Layanan Bantuan
   
MEDIA SOSIAL

STATISTIK PENGUNJUNG

Total Pengunjung 439879
Hits Hari Ini 4523
Total Hits 2827680
Pengunjung Hari Ini 764
Pengunjung Online 5

Hak Cipta © 2018 Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIH) Kabupaten Magelang.