Kota Mungkid,- Bagian Hukum Setda Kabupaten Magelang bekerjasama dengan Kanwil Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah serta DPMPTSP Kabupaten Magelang melaksanakan "Konsultasi Publik Kajian dan Evaluasi Peraturan Daerah Kabupaten Magelang Nomor 8 Tahun 2013 tentang Penanaman Modal di Kabupaten Magelang" di Ruang Kresna DPMPTSP Kabupaten Magelang pada Kamis, 15 September 2022.
Narsumber kegiatan Konsultasi Publik:
1) Joko Sudibyo selaku Plt. Kepala DPMPTSP Kabupaten Magelang; dan
2) Septiarif Hakim Wijaya, S.H. selaku Perancang Peraturan Perundang-undangan Pertama pada Kanwil Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah.
Peserta yang hadir dalam kegiatan Konsultasi Publik di antaranya: Perangkat Daerah terkait Perda, Camat Se-Kabupaten Magelang, PHRI, Dekranasda Kabupaten Magelang, dan Kadin Magelang.
JDIH Kabupaten Magelang |
Jl. Soekarno Hatta No. 59 Kota Mungkid |
Kabupaten Magelang Jawa Tengah Indonesia |
Kode Pos: 56511 |
Telepon: (0293) 788181 | Fax: (0293) 788122 |
Total Pengunjung | |
Hits Hari Ini | |
Total Hits | |
Pengunjung Hari Ini | |
Pengunjung Online |